Kamis, 28 November 2013

Contoh Pembuatan LA


Buka aplikasi R-programming .
Setelah mengklik tombol ikon R-programming maka akan muncul gambar seperti dibawah ini








Untuk membersihkan lembar kerja tekan CTRL+L
setelah menekan perintah tersebut maka akan muncul seperti gambar dibawah ini







Lembar kerja siap untuk digunakan .
Masukkan data seperti perintah yang di berikan.



DATA =  C(42,57,25,34,22,21,37,22,21,37,22,39,41,30,44,44,20,43,38,40,33,47,20,34,50,48,29,21,36,41,34,21,49.) (data yang akan di input)
Max(Data)
Perintah ini berfungsi untuk menghitung data yang paling besar nilainya .
Min(Data)
Perintah ini berfungsi untuk menghitung data yang paling kecil nilainya .
Jmlkls
Perintah ini berfungsi untuk menghitung jumlah semua data yang tersedia .
Round
Perintah ini berfungsi untuk membulatkan hasil jumlah data yang tersedia .
Jang  = max(data)-min(data)
Perintah ini berfungsi untuk menghitung jangkauan data yang ada .
Int = jang/jmlkls
Perintah ini berfungsi untuk mencari interval data yang tersedia.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar